SAYEMBARA MENULIS CERPEN BAGI PELAJAR SMP SE-KOTA PANGKALPINANG

Sayembara ini diikuti oleh 7 sekolah dari sekitar 20 SMP yang diberikan undangan untuk berpartisipasi. Sayembara ini dilakukan dengan meminta para peserta mengirimkan karya cerpennya dengan beberapa ketentuan yang telah ditetapkan panitia sebelumnya. Hasil jadi cerita pendek peserta kemudian dinilai oleh 3 juri yang kompeten di bidangnya. Adapun 3 juri yang melakukan penilaian adalah : pimpinan kantor bahasa provinsi Bangka Belitung Drs. Umar Solikhan, M.Hum. , Redaktur Bangka Pos Ichsan Mokoginta Dasin, dan redaktur Babel Pos Budi Rachmad.

Berikut nama-nama pemenang lomba cerpen smp se-Kota Pangkalpinang

1. Nerissa Avriany (SMP Santa Theresia) “Hujan Berapa Rintik”

2. Felicia Penny Septiara ( SMP Santa Theresia) “Handphone Impian”

3. Nissa Nur Fitri Wahabni (SMPN 9) “Untuk Sahabat”

 

Berikut beberapa foto kegiatan yang diambil oleh panitia :

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *